Siang itu pas reuni SMA, tampak segerombolan orang menertawakan Toni yang sampai sekarang belum menikah. Jonipun mencoba membuka obrolan dengan Toni.
Joni: “Ton, temen- temen tuh pada nertawain lu yang sampai sekarang belum menikah, padahal elo kan ganteng dan dah sukses sekarang”
Toni: “Biarin Jon, lebih baik gue ditertawakan karena belum menikah daripada tidak bisa tertawa setelah menikah” 😀
Leave a Reply